Masukkan gajah ke kulkas (Kunci Jawaban Brain Test Level 3) – Brain Test adalah gim ciptaan developer Unico Studio yang bergenre teka-teki. Dengan total download yang telah mencapai tak kurang dari 100 juta pemain, gim ini bisa dibilang sangat populer di Play Store. Selain itu, game ini pun mempunyai rating 4.6 bintang dengan lebih dari 6 juta review.
Yang paling sering dicari salah satunya adalah kunci jawaban atau solusi untuk soal “Masukkan gajah ke kulkas.” yang ada di level 3. Apa kamu sudah kehabisan ide untuk melewati tantangan Brain Test ini? Daripada kamu jadi kesel karena tidak kunjung menemukan pemecahannya, simak postingan ini baik-baik sebab di bawah ini admin CadeMedia.com akan memberitahukan kunci jawabannya.
Masukkan gajah ke kulkas
Jawaban:
Ketuk pegangan lemari es untuk membukanya, lalu masukkan gajah ke dalamnya. Tidak ada trik di sini, karena gajah sudah cukup kecil untuk masuk ke dalam kulkas tersebut.
Solusinya sangat to the point sekali ya. Mungkin itu cuma anak gajah, makanya masih muat di dalam lemari es. Coba kalo induk gajah, bisa-bisa cuma kakinya yang bisa masuk!
Demikian informasi tentang permainan Brain Test Masukkan gajah ke kulkas. di level 3, semoga jawaban di atas bisa membantu kamu menyelesaikan level ini.