Sinterklas pergi ke mana? (Kunci Jawaban Brain Out Tolong Sinterklas Level 4) – Tolong Sinterklas adalah salah satu Tantangan yang terdapat di game Brain Out. Di Tantangan yang spesial dihadirkan dalam rangka memperingati hari Natal ini, terdapat 10 level yang musti kamu selesaikan.
Salah satu level yang ada di Brain Out Tolong Sinterklas adalah “Sinterklas pergi ke mana?“. Tantangan ini berada di level 4.
Bagi kamu yang sudah putus asa dan tidak bisa melewati tantangan ini, tenang saja sebab kami bakal membeberkan kunci jawabannya. Silahkan simak baik-baik.
Sinterklas pergi ke mana?
Jawaban:
- Sinterklas sedang pergi keluar, jadi kamu harus menemukan suatu surat atau pesan yang menjelaskan ke mana ia pergi.
- Untuk menemukan pesan itu, geser bingkai foto dari atas tungku perapian.
- Di balik bingkai foto tersebut, kamu akan menemukan sebuah surat, ketuk pada surat tersebut.
- Surat itu berbunyi “Aku sedang di luar, kalau ada urusan gunakan bel untuk memanggil rusa dan mencariku – Sinterklas”.
- Sekarang kita sudah tahu ke mana perginya Sinterklas, jadi ketuk pada surat tersebut untuk menyelesaikan level.
Demikianlah solusi dari Brain Out Tolong Sinterklas level 4: Sinterklas pergi ke mana? Surat yang ditemukan di tembok di balik bingkai foto akan menjadi petunjuk untuk level selanjutnya.
Untuk level-level lainnya, silahkan simak di postingan-postingan di bawah ini:
- Sinterklas adanya kan di Kutub Utara! Kok bisa secepat itu sampai di Kutub Utara? (Brain Out Tolong Sinterklas Level 1)
- Jalan mana yang menuju rumahnya Sinterklas? (Brain Out Tolong Sinterklas Level 2)
- Masuk ke dalam rumah untuk mencari Sinterklas (Brain Out Tolong Sinterklas Level 3)
- Temukan bel (Brain Out Tolong Sinterklas Level 5)
- Temukan Rusa (Brain Out Tolong Sinterklas Level 6)
- Temukan Topi Natal (Brain Out Tolong Sinterklas Level 7)
- Sebrangi Gunung salju (Brain Out Tolong Sinterklas Level 8)
- Sinterklas dalam bahaya! Segera selamatkan! (Brain Out Tolong Sinterklas Level 9)
- Buka hadiahmu (Brain Out Tolong Sinterklas Level 10)